Memilih E-Marketplace yang Tepat
Ebay dan Amazon menjadi salah satu contoh e-marketplace yang paling populer di Indonesia. Sementara di Indonesia, kini Popazop hadir sebagai wadah baru bagi pembisnis untuk mengelola, mempromosikan, dan mengetahui performa jualannya.
Saat ini, ada banyak online marketplace Indonesia yang dapat menjadi tempat bagi bisnis Anda. Namun, manakah website yang paling terpercaya dan terbaik di antara semua website e-commerce yang ada di Tanah Air?
Jika Anda memiliki bisnis berskala kecil hingga menengah, berjualan melalui online marketplace merupakan hal yang tepat. Supaya tak salah memilih tempat berjualan yang tepat secara digital, pastikan Anda menemukan e-marketpace yang sesuai dengan produk yang akan dijual dan dapat menambah nilai transaksi bisnis Anda.
Pastikan pula bahwa e-marketplace tersebut dapat menghubungkan untuk berkomunikasi dengan pembeli melalui sistem instant messaging. Selain itu, online marketplace Indonesia yang baik harus memiliki fitur-fitur yang lengkap seperti sistem pembayaran online, e-katalog yang jelas, direktori produk yang lengkap, hingga kemampuan mempromosikan produk vendornya dengan penawaran khusus dan diskon.
0 comments:
Post a Comment